Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Pencemaran Ekosistem Terumbu Karang

Gambar
TUGAS MAKALAH PENGETAHUAN LINGKUNGAN “PENCEMARAN EKOSISTEM TERUMBU KARANG” Disusun Oleh:       Nama              : Intan Puspita Sari                             NPM                : 34413444                             Kelas               : 3ID04 FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI JURUSAN TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS GUNADARMA DEPOK 2016 BAB I PENDAHULUAN 1.1        Latar Belakang Wilayah pesisir lautan merupakan kawasan yang menyimpan kekayaan sumber daya alam yang sangat berguna bagi kepentingan manusia. Dimana, sumberdaya kawasan ini dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia sekitar. Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar dengan jumlah pulaunya yang mencapai 17.508 pulau dengan luas lautnya sekitar 3,1 juta km 2 .Wilayah lautan yang luas tersebut menjadikan Indonesia mempunyai kekayaan dan keanekaragaman hayati terbesar di dunia, salah satunya adalah ekosistem terumbu karang. Ekosistem terumbu karang adalah tempat tinggal